EkonomiFeaturedNews

Walikota Syarif Fasha Meresmikan Pasar Oma Murni Jambi

354
×

Walikota Syarif Fasha Meresmikan Pasar Oma Murni Jambi

Share this article

Timredaksi.com, Jambi – Pemerintah Kota jambi Membangun dan menyiapkan Pasar Oma Murni karena ini sudah membantu pemerintah dalam menyiapkan membantu masyarakat, dan memfasilitasikan masyarakat untuk membangun pasar, yang pemerintah tidak bisa melakukan di setiap kelurahan.

Walikota Dr.H. Syarif Fasha, ME hadir meresmikan Pasar Oma Murni.

Menurut Fasha, Pasar Oma Murni menjadi harapan rakyat untuk  menghidupkan perekonomian kelurahan lingkar selatan, Kecamatan Pala Merah, Kota Jambi.

“Pasar Oma Murni bisa di manfaatkan oleh pedagang pasir putih kelurahan lingkar selatan kecamatan paal Merah,” jelas Fasha.

Sementara itu Dedi Harrison selaku Direktur Utama Pasar Oma Murni mengatakan, “Untuk saat ini lapak dan kios dari pasar oma sendiri telah terisi sebanyak 70% dimana para pihak pasar juga memanfaatkan pekerja dari masyarakat sekitar pasir putih,” Ungkapnya Dedi Harrison, S.KOM.

Pasar oma murni juga sudah dilengkapi dengan fasilitas yang cukup baik, seperti lsitrik, air, IPAL, musholla, dan lahan parkir yang luas.  (Salsa/ IWAN)

Baca Juga  Akibat Pesan DPR RI Disepelekan Para Penyewa Cold Storage, MBC Bak Kolam Renang

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *