News

Thailand Juara AFF 2020

Timredaksi.com – Thailand sukses keluar sebagai juara Piala AFF 2020. Hasil ini diraih setelah tim Gajah Perang menang agregat 6-2 atas timnas Indonesia pada laga final

Pada laga leg kedua final yang berlangsung di National Stadium, Sabtu (1/1/2022) malam WIB, duel Thailand vs Indonesia berakhir imbang 2-2.

Timnas Indonesia mencetak gol melalui Ricky Kambuaya (7′) dan Egy Maulana Vikri (80′).

Sementara, dua gol Thailand hadir via Adisak Kraisorn (54′) dan Sarach Yooyen (56′).

Hasil ini sudah cukup membawa Thailand menjadi juara Piala AFF 2020 dengan keunggulan agregat 6-2.

Sebelumnya, tim Gajah Perang mengalahkan Indonesia 4-0 pada laga leg pertama final Piala AFF 2020.

Hasil ini memastikan Thailand sebagai raja Asia Tenggara dengan koleksi enam gelar juara Piala AFF, dua lebih banyak dari Singapura di tempat kedua.

Di sisi lain, timnas Indonesia masih belum beruntung dengan catatan enam kali menjadi runner-up.

(The Indonesian Post)

Intan

Recent Posts

RESENSI BUKU : Menakar Kepemimpinan Prabowo dalam Isu-isu Papua

RESENSI BUKU Judul Buku: Prabowo dan Tantangan Penyelesaian Konflik Papua Penulis: Dr. Socratez Yoman Penerbit:…

1 day ago

Resmikan Groundbreaking Ekosistem Baterai, Publik Apresiasi Kinerja Menteri ESDM Bahlil Lahadalia

Timredaksi.com, Jakarta - Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto didampingi Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral…

2 days ago

UP PKB Pulogadung Tegaskan Komitmen Penegakan Aturan ODOL: Kendaraan Baru Wajib Sesuai Dimensi Standar

Timredaksi.com, Jakarta — Unit Pelaksana Pengujian Kendaraan Bermotor (UP PKB) Pulogadung menegaskan kembali pentingnya penegakan…

3 days ago

Terobosan Baru Pegadaian: Emas Fisik Kini Bisa Langsung Jadi Tabungan Emas

Timredaksi.com, Jakarta – Bagi yang akrab dengan dunia investasi, tentu sudah tidak asing dengan Tabungan…

6 days ago

Kunjungan Kerja ke Distrik Iniye, Nius Wakerkwa Bagikan Sembako

Timredaksi.com, Kenyam — Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Nduga, Nius Wakerkwa mengadakan Kunjungan Kerja…

6 days ago

Ketua Mahkamah Agung Hadiri Penandatanganan Naskah DIM RUU KUHAP

Timredaksi.com, Jakarta - Daftar Inventarisasi Masalah (DIM) yang diusulkan dan dibahas bersama telah mengakomodasi masukan…

1 week ago