News

Sales Mobil di Surabaya Cabuli Istri Temannya, Pengakuannya Bikin Geram

Timredaksi.com – Aksi bejat dilakukan seorang pria di Surabaya. Ia mencoba melakukan pencabulan terhadap istri dari rekan kerjanya. Dari hasil pemeriksaan diketahui, jika pelaku sudah merencanakan aksinya.

Korban yang merupakan istri dari rekan kerjanya tersebut juga seorang dokter melakukan perlawanan saat hendak diperkosa, hingga akhirnya terlepas dari percobaan pemerkosaan yang dilakukan pelaku.

Informasi dikutip dari INews, identitas pelaku pencabulan yakni pria berinisial MD (29) yang bekerja sebagai sales mobil warga Sukolilo, Kota Surabaya.

Berikut fakta-fakta Sales Mobil di Surabaya Cabuli Istri Rekan Kerja;

  1. Awalnya ingin pinjam motor
    Plt Kanit PPA Satreskrim Polrestabes Surabaya Ipda Tri Wulandari mengatakan, kronologi peristiwa ini bermula saat pelaku mendatangi rumah kos korban berinisial EG (25) warga Keputih, Surabaya. Dia datang dini hari dengan alasan berpura-pura meminjam motor.
  2. Suami korban tugas luar kota
    Dugaan sementara, aksi pelaku sudah direncanakan. Dia datang saat sahabatnya yang merupakan suami korban sedang tugas ke luar daerah.
  3. Pura-pura ke toilet
    Setelah sampai dalam rumah kos tersebut, pelaku lalu berpura-pura ke toilet dan memanfaatkan kesempatan tersebut untuk melakukan aksi bejatnya.

Page: 1 2

Salsa Sabrina

Recent Posts

Gen Z Dominasi Pertumbuhan Nasabah Tabungan Emas Pegadaian

Timredaksi.com, Jakarta – PT Pegadaian mencatat fenomena menarik dalam peta investasi nasional sepanjang tahun 2025.…

6 days ago

Perspektif Islam: Pendekatan Holistik Hadapi Tantangan Zaman Modern

Perspektif Islam: Pendekatan Holistik Hadapi Tantangan Zaman Modern Oleh : Meirsa Sawitri Hayyusari Bandung –…

1 week ago

PLT. Ketua DPD BMI DKI Jakarta Siapkan Pengajian Akhir Tahun sebagai Penegasan Arah Baru

Timredaksi.com, Jakarta — Ketua Dewan Pimpinan Daerah Bintang Muda Indonesia (DPD BMI) DKI Jakarta, Ghiffari…

2 weeks ago

Libur Natal dan Tahun Baru, Kemenag Siapkan 6.919 Masjid Ramah Pemudik

Timredaksi.com, Jakarta - Kementerian Agama menyiapkan 6.919 Masjid Ramah Pemudik di berbagai daerah untuk melayani…

3 weeks ago

Capt laut Suprihati : Ibu yang Tangguh momentum Hari Ibu 2025

Timredaksi.com, Jakarta - Momentum Hari Ibu tanggal 22 Desember 2025 menjadi momen spesial bagi Capt…

3 weeks ago

Bus PO Cahaya Trans Kecelakaan di Tol Krapyak, Uji KIR Diduga Kedaluwarsa Sejak 2020

Timredaksi.com, Jakarta – Bus PO Cahaya Trans bernomor polisi B 7201 IV yang mengalami kecelakaan…

3 weeks ago