News

Relawan Jokowi Sodorkan Nama Ini Jadi Panglima TNI, Simak Profil dan Harta Kekayaannya

Profil Laksamana Yudo Margono

Yudo Margono adalah Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) ke-27 yang dilantik oleh Presiden Joko Widodo pada Rabu (20/5/2020).

Ia diangkat berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 32 TNI Tahun 2020. Sebelumnya jabatan ini dijabat oleh Laksamana TNI Siwi Sukma Adji.

Yudo lahir di Madiun, Jawa Timur pada 26 November 2020. Yudo lulus dari Akademi Angkatan Laut angkatan ke-XXXIII/tahun 1988.

Begitu lulus, Yudo langsung bertugas di laut, mengawali jejak kariernya dari kapal ke kapal. Karier militernya dimulai dengan menjadi Asisten Perwira Divisi (Aspadiv) Senjata Artileri Rudal di KRI YNS 332.

Selanjutnya, ia bertugas sebagai Kadep Ops di KRI Ki Hajar Dewantara 364, lalu Palaksa KRI Fatahilah 361.

Setelahnya, jabatan Yudo merangkak menjadi komandan di kapal perang. Ia mulai menjabat sebagai komandan di kapal patroli KRI Pandrong (801), selanjutnya ia bergeser menjadi komandan KRI Sutanto (377) sebuah kapal yang didesain untuk peperangan anti kapal selam di perairan dangkal atau pantai. Terakhir, Yudo menjabat sebagai Komandan KRI Ahmad Yani (351).

Selanjutnya Jejak Karir Yudo >>>>>>>>>

Page: 1 2 3 4

Salsa Sabrina

Recent Posts

Kepala Sekolah SDN Malaka Sari 13 Kota Jakarta Timur Meraih Adiwiyata Nasional 2025

Timredaksi.com, Jakarta - Kepala Sekolah SDN Malaka Sari 13 Kota Jakarta Timur, Ibu Zuryetti, S.Pd.,…

4 weeks ago

Papua Barat, Luka Membusuk di Tubuh Indonesia dan Politik Tutup Mulut Para Pejabat

Papua Barat, Luka Membusuk di Tubuh Indonesia dan Politik Tutup Mulut Para Pejabat Oleh :…

4 weeks ago

Kondisi Ekonomi di 2026 Belum Membaik, Berbagai Instrumen Investasi Akan Mengalami Koreksi Signifikan

Timredaksi.com, Jakarta - Tahun 2026 merupakan tahun penuh tekanan bagi perekonomian global dan pasar keuangan.…

4 weeks ago

Pengusaha Angkutan Keluhkan Lamanya Proses Uji KIR di Kota Depok

Timredaksi.com, Kota Depok – Seorang pemilik kendaraan angkutan di Kota Depok mengeluhkan lamanya proses pengujian…

4 weeks ago

Gerindra Raih Penghargaan KIP Sebagai Partai Informatif 2025

Timredaksi.com, Jakarta  - Partai Gerindra kembali meraih penghargaan Komisi Informasi Pusat (KIP) sebagai Partai Informatif…

4 weeks ago

Ade Jona Dampingi Nabila Febrianti Bertemu Presiden Prabowo

Timredaksi.com, Sumut - Anggota DPR RI Daerah Pemilihan Sumatera Utara I Ade Jona Prasetyo mendampingi…

4 weeks ago