News

Viral, Mobil Tabrak Salah Satu Pintu Gerbang Masjidil Haram Makkah

Timredaksi.com – Baru-baru ini, jagad raya diramaikan dengan sebuah video dimana mobil melaju dengan kecepatan tinggi dan menabrak salah satu gerbang Masjidil Haram di Makkah.

Otoritas Arab Saudi langsung menangkap pria yang mengendarai mobil tersebut.

Seperti dilaporkan kantor berita resmi Saudi Press Agency (SPA) dan dilansir Al Arabiya, Sabtu (31/10/2020).

Juru bicara gubernur wilayah Mekah, Sultan al-Dosari mengatakan bahwa pada Jumat (30/10) pukul 22.30 waktu setempat, aparat keamanan di Mekah datang merespons sebuah kecelakaan, di mana sebuah mobil menabrak salah satu gerbang masuk Masjidil Haram.

“Mobil berbelok saat melaju dengan kecepatan tinggi di salah satu jalan yang mengelilingi pelataran selatan Masjidil Haram. Syukurlah, tidak ada yang terluka,” ujarnya menurut SPA.

“Sopirnya ditangkap. Dia adalah warga negara Saudi dan berada dalam kondisi yang tidak wajar,” imbuhnya.

Warga Saudi tersebut telah diserahkan kepada kejaksaan. Belum diketahui identitas pria tersebut maupun motif pelaku.

Hamizan

Recent Posts

DLH Sulawesi Tengah Gencarkan Program Kampung Iklim untuk Perkuat Aksi Mitigasi dan Adaptasi Iklim

Timredaksi.com, Sulteng -- Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Sulawesi Tengah terus memperkuat upaya penanggulangan perubahan…

8 mins ago

DLH Kabupaten Wakatobi Luncurkan Sejumlah Program Strategis untuk Tingkatkan Kualitas Lingkungan

Timredaksi.com, Wakatobi – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Wakatobi terus mendorong peningkatan kualitas lingkungan dan kesejahteraan…

2 days ago

DLH Kutai Barat Dorong Peningkatan Kesadaran Pemilahan Sampah dari Sumbernya

Timredaksi.com, Kutai Barat — Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kutai Barat (Kubar) terus menggalakkan partisipasi masyarakat dan…

2 days ago

Kabar BGN Pro-Asing Terkait Jelantah MBG, SAS Institute : Ada Potensi 620 Milyar Korupsi

Timredaksi.com, Jakarta - Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana, mendorong BGN melakukan komersialisasi dari…

2 days ago

DLH Jakarta Selatan Genjot Program Pelestarian Lingkungan Lewat Pendekatan Kreatif

Timredaksi.com, Jakarta Selatan — Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Jakarta Selatan terus meningkatkan kesadaran masyarakat tentang…

2 days ago

DLH Yahukimo Perkuat Pengelolaan Lingkungan di Wilayah Pegunungan Papua

Sumber Timredaksi.com, Yahukimo, Papua — Kabupaten Yahukimo dikenal sebagai salah satu wilayah dengan bentang alam…

2 days ago