News

Terungkap, Diduga Keras Ini Pembunuh Ibu dan Anak di Subang dengan Sadis

Timredaksi.com, Jakarta – Pembunuhan ibu dan anak di Desa Jalan Cagak, Kabupaten Subang, Jawa Barat, ini ramai dibicarakan beberapa hari lalu hingga sekarang.

Dugaan pun bermunculan, bahkan ada yang menyebut, pembunuhan dilakukan oleh orang dekat.

Motifnya dendam atau sakit hati, terlebih sang suami korban memiliki istri kedua.

Orang dekat artinya siapapun diantara mereka, baik ada yang hubungan darah, hubungan pekerjaan, persaingan bisnis atau usaha, pertemanan atau pun orang yang mungkin pernah bekerja di keluarga tersebut.

Tentu saja semuanya menjadi teka-teki bagi kita semua.

Sepertinya sudah tidak sabar, semua ingin kasus itu segera terungkap.

Siapa sosok pembunuh sadis Tuti (55) dan anaknya, Amelia Mustika Ratu (23) yang mayatnya disembunyikan di dalam bagasi mobil Toyota Alpard.

Seorang Kriminolog, Thomas Sunaryo, menyebut, pelaku pembunuhan merupakan sosok yang profesional mengarah kepada pembunuh bayaran.

Berarti, ada yang menyuruhnya untuk membunuh ibu dan anak itu.

Dengan demikian, maka kemungkinan otak pelakunya adalah keluarga, kerabat, orang dekat, pesaing bisnis, mantan pegawai, atau pihak-pihak ketiga yang pernah bersinggungan, baik dengan korban maupun dengan suaminya.

(Azzam/Poskota)

Azzam Putra

View Comments

Recent Posts

DLH Kabupaten Wakatobi Luncurkan Sejumlah Program Strategis untuk Tingkatkan Kualitas Lingkungan

Timredaksi.com, Wakatobi – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Wakatobi terus mendorong peningkatan kualitas lingkungan dan kesejahteraan…

1 day ago

DLH Kutai Barat Dorong Peningkatan Kesadaran Pemilahan Sampah dari Sumbernya

Timredaksi.com, Kutai Barat — Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kutai Barat (Kubar) terus menggalakkan partisipasi masyarakat dan…

1 day ago

Kabar BGN Pro-Asing Terkait Jelantah MBG, SAS Institute : Ada Potensi 620 Milyar Korupsi

Timredaksi.com, Jakarta - Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana, mendorong BGN melakukan komersialisasi dari…

2 days ago

DLH Jakarta Selatan Genjot Program Pelestarian Lingkungan Lewat Pendekatan Kreatif

Timredaksi.com, Jakarta Selatan — Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Jakarta Selatan terus meningkatkan kesadaran masyarakat tentang…

2 days ago

DLH Yahukimo Perkuat Pengelolaan Lingkungan di Wilayah Pegunungan Papua

Sumber Timredaksi.com, Yahukimo, Papua — Kabupaten Yahukimo dikenal sebagai salah satu wilayah dengan bentang alam…

2 days ago

Penguatan Peran Marbot dan Inklusivitas Masjid Jadi Sorotan dalam Temu Nasional Marbot Indonesia

Timredaksi.com,  Jakarta — Wakil Ketua Umum PBNU, KH. Zulfa Mustofa, mendorong pengurus masjid di seluruh…

2 days ago